detikInet KPPU Curiga Temasek Menyembunyikan Sesuatu KPPU yakin akan memenangkan perkara kasus Temasek. Namun, KPPU curiga ada sesuatu yang disembunyikan Temasek. Selasa, 19 Feb 2008 19:06 WIB