Gloria Emanuelle Widjaja resmi berpasangan dengan pebulutangkis Singapura Terry Hee untuk mengarungi tur dunia BWF. Mereka akan debut di Indonesia Masters 2026.
Prabowo Subianto memutuskan untuk menaikan harga gabah dan jagung. Waketum PAN, Saleh Daulay menyebut, keputusan Prabowo merupakan lompatan yang luar biasa.
Arema FC akan bentrok melawan PSIS Semarang dalam lanjutan pekan ketujuh Liga 1 2024/2025. Bek Arema, Choi Bokyun, kembali menjadi starter usai pulih cedera.
F-PAN DPR mengapresiasi kinerja di awal pemerintahan Prabowo. PAN menilai Prabowo telah meluncurkan kebijakan-kebijakan strategis yang berorientasi pada rakyat.