Beberapa bakery legendaris berlokasi di Jakarta Timur. Penjualnya menawarkan roti jadul yang ternyata masih diminati pelanggan. Ini menu andalan dan lokasinya.
Film animasi Indonesia "Jumbo" sukses tayang sejak 31 Maret 2025, menampilkan kualitas animasi memukau dan pengisi suara bintang, termasuk Ariel NOAH dan BCL.
KH. Hasyim Asy'ari adalah sosok pendiri Nahdlatul Ulama sekaligus pahlawan nasional. Perannya sangat besar dalam pendidikan, dakwah, dan perjuangan kemerdekaan.