detikJabar
Kala Siswa SMA Pamer Kearifan Lokal Ciamis, Ada Bebegig-Boboko
Pelajar SMAN 1 Ciamis gelar pameran miniatur kebudayaan dari 12 kecamatan. Kegiatan ini mendukung kurikulum merdeka dan melestarikan kearifan lokal.
Selasa, 12 Nov 2024 06:30 WIB