detikNews
Pendemo Bakar Spanduk dan Bernyanyi di depan Gedung DPR
Pendemo yang menolak kenaikan BBM mulai membakar spanduk dan bernyanyi di depan Gedung DPR. Membentuk lingkaran, pendemo yang dikenali dari BEM Jakarta itu mengelilingi spanduk bertuliskan 'BBM Naik, SBY Turun'.
Jumat, 30 Mar 2012 13:15 WIB







































