Dua aplikasi pinjaman online, DompetSelebriti dan PinjamanLancar, terlibat kasus ancaman terhadap nasabah. Korban mengalami kerugian hingga Rp 1,4 miliar.
Tanggal 22 November 2025 memperingati hari apa saja? Ada 5 peringatan menarik termasuk Hari Perhubungan Darat Nasional hingga Hari Kesadaran Aura Internasional.
Menkominfo akan membatasi akses internet yang menggunakan jalur VPN gratis. Langkah ini sebagai upaya pemerintah agar masyarakat tidak mengakses judi online.