detikNews
Pembangunan Jalur Sepeda di Jakarta Masih Sulit Dilakukan
Warga Jakarta mulai banyak yang mengayuh sepeda untuk menuju tempat kerjanya. Namun sayangnya pembuatan jalur khusus sepeda masih sulit dilakukan di Jakarta.
Minggu, 23 Mei 2010 13:03 WIB







































