detikNews
Pengibaran 106 Bendera Negara Buka Peringatan KAA ke-58
Pengibaran 106 bendera anggota Konferensi Asia Afrika (KAA) oleh ratusan anggota Pramuka Kwarcab Bandung membuka rangkaian peringatan KAA ke-58, Kamis (17/4/2013).
Kamis, 18 Apr 2013 10:52 WIB







































