Libur Natal, Tahun Baru 2021 dan Imlek 2021 membuat kasus Corona di RW 08 Pondok Kacang Bara melonjak. Warga dan polisi berupaya menanggulangi penularannya.
Bupati Pandeglang Irna Narulita mewanti-wanti para wisatawan yang datang ke wilayahnya untuk menerapkan prokes secara ketat dan tidak bereuforia berlebihan.
Polda Jatim menggelar analisa dan evaluasi sistem keamanan dan ketertiban nasional. Kegiatan ini sekaligus disiapkan pasukan jelang libur natal dan tahun baru.