detikNews
Noordin Diduga Pernah 6 Bulan 'Istirahat' di Malang
Sinyalemen Noordin M Top pernah menetap dan tinggal di Kota Malang, terus bergulir. Buronan nomor wahid Mabes Polri ini bahkan dipastikan telah tinggal selama enam bulan di wilayah Kecamatan Kedungkandang.
Senin, 27 Jul 2009 18:27 WIB







































