detikTravel
Menikmati Alam Sore Teluk Gosong
Amazing..!!!! Sebuah ungkapan kagum yang tidak dapat dibendung mewarnai perjalanan saya 28 Oktober 2010 di Kota Baru, Kalimantan Selatan. Sore ini, kami akan mencoba membuka tabir pesona wisata bahari yang dimiliki oleh Bumi Saijaan yang ternyata jarang sekali diketahui oleh masyarakat Indonesia secara umumnya. Setelah kurang lebih 2 jam melintasi pepohonan kelapa yang selalu tampak dari kaca mobil yang saya tumpangi, akhirnya kami tiba di Teluk Gosong.
Kamis, 17 Feb 2011 13:02 WIB







































