detikNews
Turki berhentikan 350 polisi terkait kasus korupsi
Sebanyak 350 perwira kepolisian Turki diberhentikan sebagai bagian dari penyelidikan korupsi yang dikatakan mencerminkan perpecahan di tubuh partai berkuasa.
Selasa, 07 Jan 2014 15:59 WIB







































