Jokowi bertolak menuju Washington, DC, Amerika Serikat (AS), dalam rangka kunjungan kerja. Jokowi bakal mengikuti serangkaian pertemuan pada 11-13 Mei 2022.
Gelaran World Economic Forum 2022 di Davos, Swiss berakhir pada hari ini. Ada sejumlah 'oleh-oleh' yang dibawa Indonesia dari acara tahunan ini. Apa saja?