Sesosok mayat bayi ditemukan di antara sampah di Dam Umbul Randuagung, Lumajang. Bayi berjenis kelamin laki-laki ini ditemukan sudah dalam kondisi membusuk.
Ribuan ikan berbagai jenis dan ukuran di Sungai Dengkeng di Klaten, mati mendadak. Kematian ikan di anak sungai Bengawan Solo itu baru dua hari terakhir.
Satgas COVID-19 kembali menggelar uji coba sistem ganjil genap kendaraan menuju kawasan wisata Puncak, Bogor, Sabtu (4/9/2021). Dampaknya, terjadi kemacetan.