detikNews
Keriuhan Liburan Mewah Raja Salman di Prancis
Raja Salman dari Arab Saudi telah tiba di selatan Prancis untuk liburan tiga minggunya. Pantai di Prancis sampai ditutup demi menjaga keamanan sang raja yang membawa 1.000 kerabatnya.
Selasa, 28 Jul 2015 10:32 WIB







































