detikHot
Manajemen Klarifikasi Tuduhan Pelecehan Seksual CEO ke Clara
Aktris Clara merasa dilecehkan secara seksual oleh CEO manajemen Polaris Entertainment. Pagi ini, Kamis (15/1/2015), pemeran 'Emergency Couple' itu dikabarkan telah melayangkan surat gugatan untuk Polaris.
Kamis, 15 Jan 2015 17:12 WIB







































