detikInet
Fuji: Kamera Besar Tak Lagi Jadi Idola
Kamera besar yang umumnya dimiliki jajaran DSLR tak lagi menjadi idola. Inilah yang dikatakan salah satu vendor kamera Fujifilm. Menurutnya, kini orang tak ingin terlihat pamer dengan menenteng-nenteng kamera besar.
Senin, 02 Apr 2012 17:37 WIB







































