detikNews
Usai Penembakan di Tel Aviv, PM Israel Beri Kebebasan Pasukan Lakukan Serangan
Perdana Menteri Israel, Naftali Bennett memberi kebebasan penuh kepada pasukan keamanan melakukan perlawanan usai penembakan di Tel Aviv oleh pria Palestina.
Sabtu, 09 Apr 2022 02:10 WIB