detikNews
Kampanye di Serang, Wiranto Hujan-hujanan
Kunjungan Wiranto ke kompleks Perguruan Tinggi Syekh Nabawi Al Bantani, Tanara, Serang, Banten sempat diguyur hujan dan angin kencang. Akan tetapi, walaupun berbasah-basahan, Wiranto mengajak untuk mensyukurinya.
Rabu, 24 Jun 2009 13:25 WIB







































