detikNews
Sedang Asyik Pacaran, Aji Dipukul Balok Kayu Hingga Kritis
Tanpa tahu penyebabnya, Aji (19) yang sedang asyik bersantai dengan sang pacar di Lapangan RRI Cisalak, Kota Depok, jadi korban pengeroyokan dua pemuda. Akibat dihantam balok kayu di kepala, kondisi Aji saat ini kritis.
Kamis, 20 Sep 2012 00:13 WIB







































