detikSport
Nadal Sempurnakan Titel Grand Slam-nya
Apa yang belum pernah diraih sebelumnya akhirnya tercapai. Rafael Nadal berhasil menjuarai AS Terbuka untuk pertama kalinya, yang sekaligus menjadikan dia kini punya seluruh titel Grand Slam.
Selasa, 14 Sep 2010 09:35 WIB







































