Perangkat lunak yang dikembangkan oleh dua raksasa teknologi Apple dan Google dinilai akan lebih efektif dibandingkan metode pelacakan yang digunakan saat ini.
Pemerintah melaporkan tambahan 9.039 kasus COVID-19 hari ini. Jabar lagi-lagi menjadi provinsi terbanyak menyumbang kasus positif Corona, yakni 4.420 pasien.
Frekuensi banjir di Jakarta diperkirakan akan semakin kerap terjadi di masa mendatang karena perubahan iklim, kerusakan lingkungan, dan alih fungsi lahan.