detikNews
Kepadatan Pemudik di Terminal Kampung Rambutan Mulai H-6
Terminal Kampung Rambutan diprediksi mulai dipadati pemudik mulai H-6 Lebaran. Mereka berasal dari Jawa Tengah dan sekitarnya.
Minggu, 21 Jul 2013 13:37 WIB







































