Igor Tudor baru saja ditunjuk sebagai pelatih baru Lazio. Pria Kroasia itu bertekad membawa Biancocelesti finis setinggi mungkin dan juara Coppa Italia.
Arsenal sedang bersaing ketat dengan Liverpool dan Man City di Premier League. Meski sudah hengkang, Wojciech Szczesny masih mengikuti kiprah mantan timnya itu.
Juventus terus melaju di papan atas klasemen Serie A usai menumbangkan Napoli. Uniknya, si Nyonya Tua kembali menang dengan skor tipis, cukup selisih satu gol.