detikFinance
Gas Buang Kilang Balongan akan Jadi Propylene
Pertamina memilki proyek baru, yakni memodifikasi kilang Balongan agar bisa mengubah gas buang yang dihasilkan menjadi produk propylene bahan baku pembuatan plastik.
Selasa, 22 Jan 2008 10:41 WIB







































