detikInet
Folder 'Recycler' yang Tak bisa Dihapus, Apakah Itu Virus?
Di komputer sejumlah user sering melihat folder dengan nama 'recycler'. Anehnya, folder itu tidak bisa dihapus, bila dihapus malah ada lagi. Dan semakin lama, folder itu makin besar. Apa itu bagian dari virus komputer?
Rabu, 24 Okt 2012 12:08 WIB







































