detikNews
Polisi Temukan 4 Bom di Bima, 2 Masih Aktif
Polisi pada Selasa (19/7/2011) menemukan empat buah rangkaian bom di sebuah bukit di Desa Soromandi, Kecamatan Soromandi, Bima, NTB. Dua di antaranya ternyata merupakan bom aktif.
Selasa, 19 Jul 2011 14:29 WIB







































