detikNews
Sekolah Digusur, Ratusan Siswa Blokir Jalan
Ratusan siswa, guru, dan masyarakat di Kota Pematang Siantar, Sumatera Utara (Sumut), turun ke jalan. Mereka memprotes penggusuran sekolah mereka dengan cara memblokir jalan.
Selasa, 14 Jul 2009 12:53 WIB







































