detikNews
PD: Interpelasi Pengetatan Remisi Koruptor Tak Ada Urgensinya
Partai Demokrat memastikan tak akan ikut-ikutan menggunakan hak interpelasi atas pengetatan remisi koruptor. Interpelasi untuk persoalan ini dinilai tidak ada urgensinya.
Kamis, 15 Des 2011 07:10 WIB







































