Tim gabungan Polda Kaltim menggagalkan pengiriman 65 kg narkoba jenis sabu ke Sulsel. Dua orang pelaku berinisial BUS dan AT ditangkap dalam operasi ini.
Ada-ada saja kelakuan mantan Ketua DPRD Kabupaten Wajo, Andi Asriadi. Andi enggan mengembalikan mobil dinas yang dipakainya saat masih menjabat Ketua DPRD Wajo.