detikNews
AS Tingkatkan Upaya untuk Gulingkan Kepala IAEA
Pemerintah AS terus meningkatkan upaya untuk menekan kepala Badan Tenaga Atom Internasional (IAEA) Mohamed ElBaradei meninggalkan posisinya.
Senin, 13 Des 2004 16:59 WIB







































