Otoritas Penerbangan Federal Amerika Serikat (AS) atau FAA meningkatkan inspeksinya terhadap pesawat jenis Boeing 777 yang mengalami insiden mesin terbakar.
Pesawat milik United Airlines berjenis Boeing 777-200 rusak mesin saat terbang pada Sabtu (20/2) lalu. Ini fakta-fakta usai terbakarnya mesin pesawat tersebut.
FAA meningkatkan inspeksi pada pesawat jenis Boeing 777 setelah insiden terbakarnya mesin pesawat United Airlines yang mengudara ke Hawaii pada Sabtu (20/2).