Wanita yang satu ini berhasil pecahkan rekor dunia dengan lukisan kopi terbesar di dunia. Untuk membuat karyanya, ia sengaja menggunakan kopi yang kedaluwarsa.
Saat membeli air mineral kemasan botol, pasti kamu menemukan tanggal yang tertera pada sisi botol. Itu bukan tanggal kadaluwarsa airnya, tapi botolnya.
Seorang wanita membuat video saat ia nyaris makan mie instan yang kadaluarsa sejak 2018. Videonya viral tapi netizen justru melemparkan komentar kocak.
Datangnya tahun baru Imlek menjadi berkah tersendiri bagi pedagang di Pasar Gede Solo. Mulai dari manisan, kue keranjang hingga pernak-pernik Imlek laris manis.