detikJatim
Pesan Dirigen Yuli Sumpil ke Aremania: Jangan Sweeping Kendaraan Pelat L!
Arema FC akan menjamu Persebaya di Stadion Kanjuruhan, Sabtu (1/10). Aremania sepakat menjaga kondusifitas, termasuk tidak melakukan sweeping kendaraan pelat L.
Selasa, 27 Sep 2022 19:25 WIB