detikNews
Komisi I Segera Panggil Menlu Bahas Penyadapan Pejabat RI oleh Australia
Menyusul tindaklanjut upaya penyadapan yang dilakukan Australia kepada pejabat Indonesia termasuk Presiden Susilo Bambang Yudhoyono, komisi I segera menggelar rapat dengan Kementerian Luar Negeri. Rapat akan disepakati soal sikap tegas Indonesia atas Australia.
Selasa, 19 Nov 2013 10:07 WIB







































