Upacara Kasada digelar di Gunung Bromo pada 20 - 21 Juli 2016. Namun status gunung yang masih 'Waspada', membuat jarak aman dibatasi 1 Kilometer dari kawah.
Pesona Gunung Bromo di Jawa Timur seolah tidak pernah habis. Liburan usai Lebaran kali ini, cobalah 4 hal seru berikut agar liburan traveler makin berkesan.
Liburan Lebaran sudah selesai, tapi apa rela kalau liburan berakhir? Ayo, kita lanjut saja dengan liburan lain usai Lebaran! Banyak tempat yang bisa didatangi.