detikHealth
Harga Vaksin Corona Sinopharm dari China Diprediksi Sampai Rp 2,1 Juta
Vaksin corona dari perusahaan farmasi China, Sinopharm, ditargetkan siap pakai akhir tahun 2020. Kisaran harganya sudah mulai bisa diprediksi.
Kamis, 20 Agu 2020 05:00 WIB







































