Melinda Gates yang mau datang ke Bali dalam pertemuan tahunan International Monetary Fund (IMF) dan World Bank di Nusa Dua sudah pernah datang ke Indonesia.
Muncul dan ramainya tagar 'Crazy Rich Surabayan', di balik nada guyonnya terhadap gaya hidup dan perilaku orang tajir Surabaya, bisa ditafsirkan secara lain.