Ujian Nasional (UN) 2021 resmi ditiadakan. Pemerintah pun telah mengeluarkan Surat Edaran yang ditandatangani Mendikbud Nadiem Makarim pada 1 Februari 2021.
SMKN 2 Padang sempat menjadi sorotan terkait siswi nonmuslim diminta berjilbab. Pihak SMKN 2 Padang menyatakan siap mematuhi SKB 3 Menteri tentang seragam.