detikNews
Sempat Kirim Surat Izin Sakit, Budi Supriyanto Sehat Saat Dijemput Paksa KPK
Budi Supriyanto mengirimkan surat izin sakit saat mangkir dari panggilan KPK. Namun ketika dijemput paksa hari ini, dia ternyata dalam keadaan sehat.
Selasa, 15 Mar 2016 18:01 WIB







































