"Arahan Pak Prabowo waktu retreat agar seluruh menteri, wakil menteri, dan kepala badan menggunakan mobil dinas Maung buatan Pindad," kata Hasan Nasbi.
Presiden Prabowo Subianto perintahkan menteri gunakan mobil dinas buatan dalam negeri mulai minggu depan, menggantikan Toyota Alphard dengan produk PT Pindad.