detikInet
Samsung Galaxy Z Fold 4 Edisi Sultan, Dihias Serpihan Meteorit
Caviar merilis Samsung Galaxy Z Fold 4 hasil modifikasinya yang dirancang untuk kelas sultan. Salah satunya ada yang dihiasi meteorit dengan harga Rp 166 juta!
Selasa, 23 Agu 2022 10:50 WIB