detikFood
Peanut Butter and Jelly Sandwich, Bekal Populer Bernutrisi dari Amerika Utara
Pernah merasakan perpaduan selai kacang yang gurih dengan selai buah yang asam manis? Kombinasi ini terdapat di peanut butter and jelly (PB&J) sandwich. Roti berselai tersebut sangat populer di Amerika Utara.
Senin, 10 Feb 2014 16:33 WIB







































