Anggota DPRD Kota Pasuruan menemukan keranda mayat disimpan di gudang SDN Trajeng II. Penemuan keranda dan peralatan untuk orang mati ini membuat miris.
Bangunan di kawasan Keraton Kasunanan Surakarta kembali mengalami kerusakan. Setelah tembok ambruk pekan lalu, kini atap bangunan lainnya mengalami hal serupa.
Terdakwa kasus korupsi e-KTP, Setya Novanto, menjalani sidang di Pengadilan Tipikor. Sepanjang sidang, dia hanya menunduk dan tak jawab pertanyaan hakim.