detikOto
Sayap Terbang Mercy SLS AMG Makin Diburu
Meski belum resmi dipasarkan, para pecinta Mercy terus memburu Si Burung Camar atau Sayap Terbang Mercy SLS AMG. Jika sebelumnya hanya 9 unit yang dipesan kini bertambah menjadi 15 unit.
Senin, 19 Apr 2010 11:36 WIB







































