Marc Marquez lolos dari situasi bahaya selepas start, kala menyenggol buntut motor Marco Bezzecchi. Rider Ducati itu finis sebagai juara di depan Pedro Acosta.
Pelatih Patrick Kluivert dihujat netizen setelah Timnas Indonesia kalah 3-2 dari Arab Saudi. Kritik juga mengarah pada pemain Marc Klok dan Yakob Sayuri.
Marc Marquez menjadi yang tercepat di sesi Free Practice (FP) 2 MotoGP Hungaria 2025. Pedro Acosta dan Fabio Di Giannantonio membayangi catatan waktunya.