detikNews
Pernyataan Keras Akil Mochtar Soal Koruptor, Potong Jari Hingga Penjara
Ketua Mahkamah Konstitusi (MK) Akil Mochtar kerap menyuarakan pernyataan kerasa soal korupsi. Namun pada faktanya, dia kini malah tertangkap tangan sedang menerima suap.
Kamis, 03 Okt 2013 10:03 WIB







































