Bank Sumsel Babel mencatat laba Rp 367,4 miliar di semester pertama 2025, dengan aset Rp38,1 triliun. Aktif dalam CSR, bank ini mendukung pembangunan daerah.
Penambang timah W (46) ditemukan tewas mengambang di Pantai Penganak, Bangka Barat, setelah hilang tiga hari. Operasi SAR ditutup setelah penemuan jenazahnya.
Pornas Korpri XVII 2025 dibuka di Gelora Sriwijaya, diikuti 9.305 atlet dari 102 kontingen. Babel kontingen terbanyak dengan 403 atlet-Sulbar kirim 1 atlet.
Kapolda Bangka Belitung Irjen Hendro merayakan HUT TNI ke-80, berharap soliditas TNI-Polri semakin kuat. Ia juga berpamitan sebelum mutasi ke Mabes Polri.