Satu lagi acara yang terkena dampak dari pandemi Corona. Festival komik bernama Comicpalooza di Houston, Texas, terpaksa batal penyelenggaraannya tahun ini.
Di Indonesia Comic Con 2023, bakal ada Badarawuhi yang gentayangi setiap area di Hall B Jakarta Convention Center (JCC), Jakarta Pusat, sepanjang akhir pekan.