detikNews
Liar Samas & Tabuh Pisang Memukau di Festival Tulip Kanada
Di tengah Festival Tulip di Kanada, gamelan Bali "Semara Winangun" muncul membawa suguhan ala Indonesia. Lagu 'Liar Samas' dan 'Tabuh Pisang' pun tampil memukau.
Senin, 14 Mei 2007 08:12 WIB







































